Jadilah terang jangan ditempat yang terang
Jadilah terang di tempat yang gelap
Jadilah jawaban jangan hanya kau diam
Jadilah jawaban diluar rumahmu
Reff:
Oooooo? jadilah jawaban
Oooooo? jadilah terang
Jadilah garam jangan ditengah lautan
Jadilah harapan jangan hanya berharap
Jadilah jawaban jangan hanya ucapan
Jadilah jawaban jangan tambahkan beban
Back to reff:
Kedamaian yang kita inginkan
Hanya ada bila hati kita bersama
Back to reff
Kamis, 15 Januari 2015
Terang - Glenn Fredly
Posted by
Nagari Tiku
at
07.36
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »